ANALISIS PENGARUH PENDAMPINGAN KELUARGA TERHADAP PENGETAHUAN DAN PERILAKU GIZI IBU BALITA KOMUNITAS SAD DI JAMBI

Authors

  • Ummi Kalsum Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Dwi Noerjoedianto Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Rizki Ibnu Rahmad Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Hendra Dhermawan Sitanggang Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Helmi Suryani Nasution Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • M. Ridwan Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Rd. Halim Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Haryadi Haryadi Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Adriani Adriani Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Jodion Siburian Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Sri Rahayu Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Praditia Eko Prasetyo Utomo Universitas Jambi, Kota Jambi, Indonesia
  • Renny Listiawaty STIKES Harapan Ibu Jambi, Kota Jambi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.51771/fj.v4i2.906

Keywords:

Pendampingan Keluarga , SAD, Gizi Balita, Pengetahuan, Perilaku

Abstract

Masalah gizi masih cukup tinggi di Indonesia dan juga Provinsi Jambi baik itu permasalahan gizi kurang dan stunting. Permasalahan gizi balita juga ditemukan pada komunitas Suku Anak Dalam dan masih cukup tinggi. Hal ini dikarenakan rendahnya pengetahuan dan perilaku gizi. Tujuan penelitian adalah menilai efektivitas pendampingan dan edukasi kepada ibu balita komunitas SAD terhadap peningkatan pengetahuan dan perilaku gizi ibu balita SAD di desa Dwi Karya Bakti Kecamatan Pelepat Kabupaten Bungo Provinsi Jambi. Metode penelitian adalah Mixed Method dengan rancangan Sequential Eksplanatori yang dilakukan di permukiman komunitas SAD desa Dwi Karya Bakti. Populasi dan sampel pada penelitian ini adalah semua ibu yang memiliki bayi dan balita. Data dianalisis dengan t-paired test. Penelitian menemukan terdapat peningkatan pengetahuan dan perubahan perilaku ibu balita SAD tentang gizi setelah dilakukan pendampingan dan edukasi selama 6 bulan oleh mahasiswa studi independen (program MBKM). Peningkatan nilai rata-rata skor pengetahuan dan perilaku ibu tentang gizi terbukti signifikan dengan P-value masing-masing sebesar P= 0,000 untuk pengetahuan dan P=0,017 untuk perilaku antara sebelum dan sesudah dilakukan pendampingan. Disarankan untuk memberikan pendampingan dan edukasi yang rutin secara berkesinambungan kepada ibu balita komunitas SAD agar status gizi dan kesehatan ibu dan anak balita semakin meningkat.

References

Adelina, F. A., Widajanti, L., & Nugraheni, A. S. (2018). Hubungan Pengetahuan Gizi Ibu, Tingkat Konsumsi Gizi, Status Ketahanan Pangan Keluarga Balita Stunting (Studi pada Balita Usia 24-59 Bulan di Wilayah Kerja Puskesmas Duren Kabupaten Semarang). Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(5), 361–369.

Amelia, F., & Fahlevi, M. I. (2022). Hubungan Perilaku Ibu Dengan Kejadian Stunting Pada Balita Di Desa Babul Makmur Kecamatan Simeulue Barat Kabupaten Simeulue. Jurnal Biology Education, 10(1), 12–22. https://doi.org/10.32672/jbe.v10i1.4113

Asparian, A., Khoiriyah, S. M., Reskiaddin, L. O., Hubaybah, H., & Siregar, S. A. (2023). Intervensi Penggunaan Pembalut Selama Masa Menstruasi pada Wanita Usia Subur Suku Anak Dalam Desa Bukit Suban Sarolangun. Jurnal Akademika Baiturrahim Jambi, 12(1), 207. https://doi.org/10.36565/jab.v12i1.712

Asparian, A., Perdana, S. M., & Nurdini, L. (2022). Pola Konsumsi, Paritas, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Anemia Wanita Usia Subur di Komunitas Adat Terpencil Suku Anak Dalam. Jurnal Keperawatan Silampari, 5(2), 1268–1275. https://doi.org/10.31539/jks.v5i2.3515

Asriani, F Andi, S. (2013). Hubungan antara pola asuh, pengetahuan dan sikap orang tua terhadap status gizi balita di Kelurahan Lampa Kecamatan Duampanua Kabupaten Pinrang. Makassar. Poltekes Kemenkes Makassar, 1(6).

Azria, C. R., & Husnah. (2016). Pengaruh Penyuluhan Gizi Terhadap Pengetahuandan Perilaku Ibu Tentang Gizi Seimbang Balita Kota Banda Aceh. Jurnal Kedokteran Syiah Kuala, 16(2), 87–92.

Doutel, E. J., Picauly, I., & Salmun, J. A. R. (2019). Determinan Status Gizi Balita pada Keluarga Petani di Wilayah Kerja Puskesmas Halilulik Kabupaten Belu Tahun 2019. Lontar : Journal of Community Health, 1(3), 103–110. https://doi.org/10.35508/ljch.v1i3.2175

Ena Sari, R., & Putri, F. E. (2022). Edukasi Gizi Seimbang Dan Pemantauan Status Gizi Anak Usia 0-2 Tahun Pada Suku Anak Dalam (SAD) Desa Bukit Suban Kecamatan Air Hitam Kabupaten Sarolangun. Jurnal Salam Sehat Masyarakat (JSSM), 3(1), 43–49. https://doi.org/10.22437/jssm.v3i1.15683

Haris, A., Fitri, A., Kalsum, U., Studi, P., Masyarakat, K., & Jambi, U. (2019). Determinan Kejadian Stunting dan Underweight pada Balita Suku Anak Dalam di Desa Nyogan Kabupaten Muaro Jambi Tahun 2019. Jurnal Kesehatan masyarakat Jambi, 3(1), 41–53.

Hayati, N. F., R., H., & M.Kes, N. (2023). Perubahan Perilaku Ibu Terhadap Status Gizi Balita Melalui Pelaksanaan Program Pos Gizi. Jurnal Ilmu Gizi : Journal of Nutrition Science, 12(3), 147–154. https://doi.org/10.33992/jig.v12i3.2120

Izhar, M. D., & Putri, F. E. (2020). Studi Evaluatif Implementasi Perilaku Sehat pada Suku Anak Dalam Desa Sialang Kecamatan Pamenang Kabupaten Merangin Jambi. Jurnal Kesmas Jambi, 4(1), 57–67.

Kalsum, U., Halim, R., & Fitri, A. (2018). Pola Perkawinan, Pola Konsumsi Dan Status Gizi Balita Orang Rimba Di Sungai Terap Dan Hajran. Jurnal Kesmas Jambi, 2(2), 87–96. https://doi.org/10.22437/jkmj.v2i2.6557

Kalsum, U., Lesmana, O., & Pertiwi, D. R. (2019). Pola Penyakit Tidak Menular dan Faktor Risikonya pada Suku Anak Dalam di Desa Nyogan Provinsi Jambi. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 15(4), 338. https://doi.org/10.30597/mkmi.v15i4.7062

Kalsum, U., Rahmad, R. I., Ridwan, M., Halim, R., & Hendra, D. (2023). Pendampingan Penyusunan Menu Gizi Seimbang Di Posyandu Khusus SAD Di Desa Dwi Karya Bakti Kecamatan Pelepat Kabupaten Bungo Tahun 2023. Jurnal Salam Sehat Masyarakat (JSSM), 5(1), 19–24.

Kemenkes RI. (2022). Survei Status Gizi SSGI 2022. BKPK Kemenkes RI, 1–156.

Kholid, A. (2012). Promosi Kesehatan : dengan Pendekatan Teori Perilaku, Media, dan Aplikasinya. Rajawali Press. https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx%0A?id=852373%0D

Kustiani, A., & Misa, A. P. (2018). Perubahan Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Ibu Dalam Pemberian Mp-Asi Anak Usia 6-24 Bulan Pada Intervensi Penyuluhan Gizi Di Lubuk Buaya Kota Padang. Health Journal, 5, 51–57.

Mahardika. (2012). Hubungan antara pendapatan keluarga dan pengetahuan gizi ibu dengan status gizi balita di Desa Selodoko Kecamatan Ampel Kabupaten Boyolali. Boyolali.

Manan, A. A., & Lubis, A. S. (2022). Hubungan Antara Perilaku Ibu Dalam Pemberian Pola Makan Pada Balita Dalam Kasus Stunting. Ibnu Sina: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan - Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara, 21(1), 134–137. https://doi.org/10.30743/ibnusina.v21i1.242

Maulina, R. U., Marfari, C. A., & Elmiyati. (2021). Hubungan Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Ibu Balita Terhadap Stunting Di Kecamatan Kuta Baro. Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan, 8(2(24)), 235–243. https://doi.org/10.25140/2411-5363-2021-2(24)-235-243

Notoatmodjo, S. (2011a). Ilmu Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta.

Notoatmodjo, S. (2011b). Kesehatan Masyarakat : Ilmu dan Seni (Revisi). Rineka Cipta.

Nurhayati, A. (2014). Hubungan Antara Pengetahuan Ibu Tentang Asi Eksklusif dengan Motivasi Pemberian Asi Eksklusif. Universita Muhammadiyah.

Oktavia, C. (2023). Efektivitas Edukasi Gizi Terhadap Pengetahuan Dan Perilaku Ibu Tentang Pemberian Makanan Bergizi Pada Balita Di Posyandu Kenanga Kelurahan Cempaka Putih Wilayah Kerja Puskesmas Simpang Kawat Kota Jambi. Ners, 7, 1561–1566.

Puspasari, A., Fitri, A. D., & Shafira, N. N. A. (2021). Skrining Status Gizi Anak Usia Sekolah Dasar Komunitas Suku Anak Dalam Di Desa Nyogan, Muaro Jambi. Medical Dedication (medic) : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat FKIK UNJA, 4(1), 140–145. https://doi.org/10.22437/medicaldedication.v4i1.13462

RI, K. K. (2021). Hasil Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) Tingkat Nasional, Provinsi, dan Kabupaten/Kota Tahun 2021 (2 ed.). Buana Ilmu.

Ridwan, M., & Lesmana, O. (2020). Konsep Rumah Tangga BerPHBS Pemukiman Rombong Ganta Pada Suku Anak Dalam Di Kabupaten Merangin. Jurnal Kesmas Jambi, 4(1), 47–56. https://doi.org/10.22437/jkmj.v4i1.8986

Saputra, N. E., Kalsum, U., & Ekawati, Y. N. (2018). Upaya Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Orang Rimba melalui Pembinaan PHBS Rumah Tangga. JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat), 2(2), 297. https://doi.org/10.30595/jppm.v2i2.2590

Supriasa, I., Bakri, B., & Fajar, I. (2020). Penilaian Status Gizi (2 ed.). EGC.

Yuhansyah, M. (2019). Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu tentang Gizi Pada Anak Balita di Upt Puskesmas Remaja Kota Samarinda. Borneo Noursing Journal, 1(1), 76–82.

Yustiyani. (2023). The Relationship between Maternal Characteristics, Knowledge, and Behavior and 24–59-Month-Old Toddlers’ Nutritional Status. Jurnal Gizi Kerja dan Produktivitas, 4(2), 127–134.

Downloads

Published

2024-07-31