Pengetahuan Petugas Lembaga Pemasyarakatan Di Banda Aceh Tentang Bantuan Hidup Dasar
DOI:
https://doi.org/10.51771/jintan.v4i2.806Keywords:
Bantuan Hidup Dasar, Pengetahuan, Petugas Lembaga PemasyarakatanAbstract
Penyakit kardiovaskular merupakan penyebab kematian terbesar di dunia dan setengah dari penderitanya berpotensi mengalami cardiact arrest. Cardiact arrest dapat terjadi dimana saja salah satunya di Lembaga Pemasyarakatan. Upaya yang dapat dilakukan untuk menyelamatkan warga binaan yang mengalami cardiact arrest adalah dengan melakukan BHD. Bukan hanya tenaga kesehatan Lapas, petugas Lapas juga perlu mengetahui tentang BHD. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan petugas Lapas di Banda Aceh tentang BHD. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain deskriptif. Populasi penelitian adalah seluruh petugas Lapas di Lapas Kelas II A Banda Aceh dengan teknik pengambilan sampel yaitu total sampling pada 97 orang. Alat pengumpulan data berupa kuesioner pengetahuan BHD dengan 15 item pertanyaan dan data dianalisis menggunakan analisis data univariat. Hasil penelitian diperoleh yaitu pengetahuan petugas Lapas tentang BHD dalam kategori baik sebesar 37,1%, 41,2% dalam kategori cukup, dan 21,6% dalam kategori kurang. Kesimpulan penelitian ini pengetahuan petugas lembaga pemasyarakatan tentang BHD berada pada kategori cukup. Oleh karena itu, Petugas Lapas harus meningkatkan pengetahuan dan keterampilan BHD dari lembaga sertifikasi.
References
Alam, S. (2019). Kapabilitas Petugas di Lembaga Pemasyarakatan kelas 1 Makassar. Skripsi, (2), 1–13.
Anita. (2022). Efektifitas pendidikan kesehatan bantuan hidup dasar (bhd) berbasis media video terhadap pengetahuan masyarakat di kelurahan takkalasi, kecamatan balusu, kabupaten barru. Skripsi. Makassar: UIN Alauddin Makassar.
Benoit, J. L., Vogele, J., Hart, K. W., Lindsell, C. J., & McMullan, J. T. (2017). Passive ultra-brief video training improves performance of compression-only cardiopulmonary resuscitation. Resuscitation, 115, 116–119. https://doi.org/10.1016/j.resuscitation.2017.04.008
Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM RI. (2023). Standar Operasional Prosedur 2023 Rutan Kelas IIB. (July), 1–23.
Erawati, S. (2015). Tingkat Pengetahuan Masyarakat Tentang Bantuan Hidup Dasar (Bhd ). Skripsi. Jakarta:Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
Hidayati, R. (2020). Tingkat pengetahuan masyarakat tentang penanganan henti jantung di wilayah jakarta utara. NERS Jurnal Keperawatan, 16(1), 10. https://doi.org/10.25077/njk.16.1.10-17.2020
Hoge, S. K. (2007). Providing transition and outpatient services to the mentally ill released from correctional institutions. In Public Health Behind Bars: From Prisons to Communities. https://doi.org/10.1007/978-0-387-71695-4_26
Juariah, J., & Purwaningsih, I. (2022). The Effect of Basic Life Support Training on the Knowledge and Skills of Adolescents. In The International Virtual Conference on Nursing, 421-426. Retrieved from http://www.fceia.unr.edu.ar/enica3/da-ad.pdf
Kementerian Kesehatan RI. (2021). Penyakit jantung koroner didominasi masyarakat kota. Retrieved June 5, 2023, from https://www.kemkes.go.id/article/view/21093000002/penyakit-jantung-koroner-didominasi-masyarakat-kota.html
Kowalski, M. A. (2020). Hiring and training requirements for correctional officers: A statutory analysis. The Prison Journal, 100(1), 98–125.
Lembaga Bantuan Hukum. (2020). Penjara rantan kematian: Carut-marut klasifikasi dan manajemen pemasyarakatan. Jakarta: LBMH
Lubis, D. S. W. (2023). Hubungan antara beban kerja dengan stres kerja pada pegawai lapas kelas IIa. Journal of Trends Economics and Accounting Research, 3(4), 561. https://doi.org/10.47065/jtear.v3i4.677
Maryati, S. R. S., & Suwarni, A. (2020). Hubungan tingkat pengetahuan perawat tentang basic life support (bls) dengan perilaku perawat dalam pelaksanaan primary survey di igd rsud kabupaten karanganyar. Jurnal Usahidsolo, 13(1), 11.
Muamarizal, S., Samsir, & Marzolina. (2015). Pengaruh pengalaman kerja dan penilaian prestasi kerja terhadap pengembangan karir karyawan pada pt. jasaraharja putera cabang pekanbaru. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 2(1), 1–21.
Muthmainnah, M. (2019). Hubungan tingkat pengetahuan awam khusus tentang bantuan hidup dasar berdasarkan karakteristik usia di rsud x hulu sungai selatan. Healthy-Mu Journal, 2, 31. https://doi.org/10.35747/hmj.v2i2.235
Nirmalasari, V., & Winarti, W. (2020). Pengaruh pelatihan (bhd) terhadap pengetahuan dan keterampilan mahasiswa kesehatan masyarakat. Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia, 4(2), 115. https://doi.org/10.52020/jkwgi.v4i2.1909
Nopa, I., & Chalil, M. J. A. (2020). Penyuluhan dan pelatihan bantuan hidup dasar bagi guru sekolah dasar. Jurnal Implementa Husada, 1(1), 77. https://doi.org/10.30596/jih.v1i1.4571
Nur, R. R., Latipah, E., & Izzah, I. (2023). Perkembangan kognitif mahasiswa pada masa dewasa awal. ARZUSIN, 3(3), 211–219.
Ricciardelli, R., Idzikowski, M., & Pratt, K. (2020). Lives saved: Correctional officers’ experiences in the prevention of prisoner death by suicide. Incarceration, 1(2), 263266632095785. https://doi.org/10.1177/2632666320957855
Sampson, C. S., Stilley, J. A. W., Kendrick, E., & Riel, K. (2022). CPR in correctional facilities: a missed opportunity? Health & Justice, 10(1), 1–3. https://doi.org/https://doi.org/10.1186/s40352-022-00202-9
Sari, M. N., Chrisanto, E. Y., & Isnainy, C. A. S. I. (2021). Pengaruh simulasi pelatihan bantuan hidup dasar (BHD) terhadap pengetahuan dan motivasi siswa tentang penanganan kejadian kecelakaan lalu lintas. Holistik Jurnal Kesehatan, 15(3), 507–517. https://doi.org/10.33024/hjk.v15i3.4754
Situmorang, V. H. (2019). Lembaga pemasyarakatan sebagai bagian dari penegakan hukum. Jurnal Ilmiah Kebijakan Hukum, 13(1), 85. Retrieved from https://ejournal.balitbangham.go.id/index.php/kebijakan/article/view/591/pdf
Yunus, P., Damansyah, H., Alkatiri, R., & Sopyan, T, N. (2023). Pengaruh Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Petugas Lapas Dalam Penanganan Keracunan Makanan Pada Tahanan Dilapas Iia Kota Gorontalo. Jurnal Ilmu Kesehatan Dan Gizi (JIG), 1(2).
Zahara, Jufrizal, F. (2022). Gambaran pengetahuan perawat dalam melakukan bantuan hidup dasar. JIM FKep, 5(4), 78–85. Retrieved from https://jim.usk.ac.id/FKep/article/view/20022
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 hilman syarif, Ecy Oktaviana Monicha, Nenty Septiana

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.